Location: Jln. Anggrek Raya No. 1, Jakarta Selatan
Tower/Floor/View: 1/2/Kota
Size: 28 m2
Bedroom: Studio
Bathroom: 1
Condition: Studio Fully Furnished lengkap dengan
Kasur Queen Size
AC
Lemari pakaian built-in
Lemari sepatu
Rak buku dan meja belajar
Plasma TV
Kitchen set modern, lengkap dengan kompor built-in dan penyedot asap.
Dispenser air minum
Lemari pendingin
Penghangat air
Balkon panjang
Facility: Mini gym, sekuriti 24 jam dan parkir di dalam gedung
Additional Info:?Sangat dekat dengan pusat perkantoran, hanya 10 menit jalan kaki ke WTC, Jalan Dr. Satrio dan Setiabudi One. Sangat mudah untuk mencari fasilitas laundry, minimarket, klinik, ATM, rumah makan dan warteg di sekitar apartemen
Rental Price: Minimal sewa 6 bulan.
Harga sewa Rp 3.500.000/bulan, belum termasuk listrik, air, maintenance, internet dan parkir.
Deposit sebesar 1 bulan sewa diperlukan.
Siap huni sekarang.
Contact: Hubungi owner di nomor di bawah (tinggal tap / klik)
Condition: Unfurnished “plus”. Sudah dipasang gorden, sudah ada 1 buah AC di kamar utama. Tambah barang bisa nego.
Facility: Kolam Renang Dewasa dan Kolam Renang Anak, Arena Bermain Anak, Jogging Track, Lapangan Basket, 24-Hour Security (Include CCTV & Access Card), Lapangan Parkir Luas. Free Biaya Parkir, Free Shuttle Bus Services, 24-Hour Minimarket. WiFi Hotspot, Springkler dan Fire Alarm, Genset Back Up.
Additional Info: 1 Km ke Kantor Walikota Jakarta Timur. 1 Km ke Sekolah Al-Azhar. 1 Km ke Stasiun Kereta Api Cakung. 1 Km ke Gerbang Tol Bintara (Akses Tol Dalam Kota dan JORR). 500 m ke rencana Terminal Pulo Gebang. 2 Km ke Pusat Perbelanjaan Giant dan Carrefour. 3 Km ke RS Islam Pondok Kopi. 6 Km ke Kelapa Gading. 3 Km ke Kawasan Industri Pulo Gadung. 8 Km ke Cawang. Dilalui Busway Koridor 11. Bebas Banjir (Dekat BKT).
Rental Price:
Rp 1.800.000/bulan, minimal sewa 3 bulan: Rp 5.500.000
Rp 19.000.000/tahun
Contact: 081316878524 – pemilik langsung, tidak menggunakan perantara
Location: Jalan Arteri Permata Hijau, Kebayoran Lama, Grogol Utara, Kby. Lama, Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12210
Tower/Floor/View: B/9/City
Size: 140 m2
Bedroom: 3
Bathroom: 3
Condition:
Unit Grand ITC Permata Hijau bertipe 3 BR ini cocok sekali bagi Anda yang menginginkan tempat tinggal dengan ruangan yang seluruhnya sudah dilengkapi dengan berbagai furnitur yang mewah dan ekslusif. Di unit yang berada di lantai 9 dan menghadap ke Garden ini sudah tersedia tempat tidur yang dilengkapi dengan ac. Unit ini juga dilengkapi ac, dapur, dining set, kulkas, listrik, tempat tidur, tv. Anda pun tidak perlu khawatir dengan daya listrik di unit ini, karena mempunyai kapasitas yang besar.
KODE UNIT GPHD010
Facility:
Beragam fasilitas disediakan pengelola Grand ITC Permata Hijau demi kenyamanan para penghuninya. Diantara fasilitas yang ada antara lain kolam renang, jogging track, BBQ area, area parkir, ATM, keamanan 24 jam, dan banyak lagi. Tiap unit apartemen terdiri dari ruang keluarga, ruang makan, serta dapur. Lokasi yang mudah dijangkau, fasilitas yang lengkap, serta pilihan unit yang beragam menjadikan Apartemen Grand ITC Permata Hijau sebagai hunian ideal untuk kehidupan perkotaan.
Apartemen Grand ITC Permata Hijau berada di kawasan yang strategis, letaknya juga sangat terjangkau dari Senayan, Sudirman, Gandaria, serta Pondok Indah. Dari Grand ITC Permata Hijau hanya butuh waktu 10 menit menuju kawasan Gatot Subroto dan Slipi serta Tomang. Di sekitar apartemen tersedia berbagai sarana pendidikan dan kesehatan seperti Rumah Sakit Medika Permata Hijau dan Rumah Sakit Pusat Pertamina.Grand ITC Permata Hijau dibangun oleh pengembang Sinar Mas Land dengan ketinggian mencapi 33 lantai. Tersedia sekitar 600 unit apartemen.
Yang menarik, Apartemen Grand ITC Permata Hijau ini terintegrasi langsung dengan Grand ITC Permata Hijau. Di pusat perbelanjaan ini terdapat banyak tenant yang dapat memfasilitasi para penghuni dalam memenuhi berbagai kebutuhan mulai dari fashion, elektronik, kuliner, hingga hiburan.
Additional Info:
Ketersediaan sangat terbatas, siapa cepat dia dapat.
Bisa bayar per bulan (minimal kontrak 6 – 12 bulan)
Fully furnished: Kitchen set, AC, TV LED, rice cooker, alat-alat masak, dispenser, kulkas, water heater, peralatan makan
Semi furnished: AC, kitchen set, tempat tidur
Unfurnished
Facility: Swimming pool, jogging track, tenis meja, tenis, squash, children playground
Additional Info:
Apartemen di lingkungan Pusat perbelanjaan Mall of Indonesia / MOI, 100 m dari pintu tol dalam kota (Sunter Podomoro Kelapa Gading), sehingga mudah menjangkau tempat tujuan anda :
Location: Jl. Professor Doktor Satrio Kav. 18, Karet Kuningan, Setia Budi, RT 14 / RW 4, Karet Kuningan South Jakarta, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12940
Tower/Floor/View: Kintamani
Size: 92 m2
Bedroom: 2
Bathroom: 2
Maid Room: 1
Condition: Furnished
Facility:
Langsung ke Kuningan City Mall Sports: kolam renang, jalur joging, lapangan tenis, sauna, dan pusat kebugaran
Kebutuhan sehari-hari: binatu, perpustakaan, toko obat, dan outlet komersial lainnya
Keamanan: keamanan 24 jam, CCTV 24 jam, kartu akses dan kartu parkir tertutup pribadi
Hiburan: ruang multifungsi, penitipan anak, taman bermain anak, area BBQ dan piknik.
Additional Info:
Terletak di Kawasan Pusat Bisnis Jakarta (Thamrin, Kuningan, Sudirman)
Dekat dengan: Distrik Mega Kuningan (5 menit)
Shopping Mall: Ambassador Mall, Kota Kuningan, Lotte Shopping Avenue
Kedutaan: Rusia, Malaysia, Polandia, Finlandia, Denmark, dll
Hotel mewah bintang lima: Hotel Four Seasons, Ritz Carlton, JW Marriot, dll
Pusat bank & ATM: OCBC NISP, Mandiri, BTN, BRI, BII, UOB, BCA, dll
Akses mudah untuk menghindari 3 in 1 & even-odd: jalan Prof Dr. Satrio, jalan HR Rasuna Said, jalan Lingkar Mega Kuningan, Jalan KH Mas Mansyur
Menerima jual, beli dan sewa properti. Tersedia banyak unit untuk dijual dan disewakan menerima juga jasa titip unit untuk dijual dan disewakan
Kunjungi kami di www.asikpol.com, untuk lebih banyak apartemen dan rumah yang tersedia, dan Desain Interior. Dapatkan Desain Eksklusif dari Asik Interior.
Selling Price: Rp. 3.175.000.000, nego
Rental Price: Kami memiliki lebih banyak unit yang bisa disewa. Hubungi / WA untuk detailnya
Location: Jl. Baung Raya Tanjung Barat, RT 2/RW 3 Kebagusan, Kec. Pasar Minggu, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12520
Tower/Floor/View: Tower Royal/20/AEON Mall
Size: 28 m2
Bedroom: 1
Bathroom: 1
Condition: Furnished
Facility:
Lobby
Receptionist dan Ruang Tamu
Mail Box
Secure Parking
Gratis parkir mobil/motor bagi penghuni
Kolam Renang
Taman Bermain Anak
Tempat Penitipan Sepeda
2 Mini Market Indomart dan Alfa Mart
ATM beberapa bank besar
Apotik Century
Masjid/Mushola
Laundry Counter
Warung Makan/Warung Kopi
Barber Shop.
Additional Info: Dekat dengan stasiun KRL Tanjung Barat, dekat dengan JORR dan pusat perkantoran dan bisnis Jl. TB. Simatupang. Dekat dengan Pejaten village Mall, Dekat dengan Pusat Kuliner dan Hiburan Kemang. Jl. Baung Bisa Diakses dari Jl. TB. Simatupang dan Jl. Lenteng Agung, Lokasi dekat dengan Mall Aeon yg sedang dibangun.